Kapan Waktu yang Tepat untuk Memulai Renang pada Bayi?

Banyak orang tua yang tampaknya senang membawa bayi mereka ke kolam renang atau ke pantai saat musim panas tiba. Beberapa bahkan membawa anak-anak ke pantai atau ke kolam renang sejak usia beberapa bulan. Tetapi, kapan waktu yang tepat untuk memulai renang pada bayi? Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan pada tahun 2013, memulai renang pada bayi […]

Tips Menghindari Kaki Bengkak Setelah Terbang Lama

Pernah kah diantara kalian mengalami kaki bengkak setelah menempuh penerbangan melalui udara dalam jangka waktu yang cukup lama? Saat turun dari pesawat, kaki terasa janggal ketika dijejakkan ke tanah. Kondisi ini biasa disebut sebagai ‘gravitational oedema’ yang banyak dialami penumpang pesawat yang bepergian dalam jarang yang cukup jauh dan lama. Kaki bengkak seperti terlalu banyak […]

Jenis Buah Yang Cocok dibawa Berlibur

Masa liburan sekolah anak-anak, biasanya diisi dengan kegiatan bepergian dan berlibur. Tapi para ibu, janganlah lupa bahwa anak-anak tetap memerlukan asupan gizi dan vitamin yang cukup selama berlibur. Oleh karena nya, ibu-ibu bisa membawa bekal buah sehat selama berlibur. Buah apa sajakah yang cocok untuk dibawa selama masa liburan bersama anak-anak? Berikut diantaranya : `1. […]

Tips Berlibur di tengah Gelombang Panas Heat Wave

Tahukah kalian di tahun 2023 ini, sejumlah negara dibayangi resiko terkena gelombang panas kembali. Di beberapa tahun silam, gelombang panas juga pernah terjadi bahkan ada beberapa negara yang suhu udaranya mencapai hampir 50 derajat celcius.  Benua Eropa tampaknya di tahun 2023 ini juga akan mengalami risiko gelombang panas heat wave, yang diperkirakan akan terjadi di […]

Manfaat Berendam Air Belerang Hangat di Ciater

Di akhir pekan, wisata air hangat Ciater, Bandung, Jawa Barat memang sudah biasa menjadi salah satu tujuan wisata favorit yang banyak dikunjungi warga. Baik itu warga lokal maupun warga dari luar kota, mereka datang dengan tujuan yang sama yaitu untuk menikmati wisata berendam air hangat di kolam air hangat di Ciater. Kolam pemandian air hangat […]

5 Jenis Teh Herbal Untuk Detox setelah Masa Liburan

Kurang beberapa minggu lagi, kita akan menghadapi masa liburan. Ya benar, liburan akhir tahun yang banyak ditunggu sebagian dari kita yang sudah merencakan untuk pergi berlibur. Dan ketika pergi berlibur, biasanya sebagian dari kita akan mempergunakan kesempatan ini untuk mencicipi banyak makanan dan hidangan yang lezat tanpa memikirikan apakah makanan yang kita konsumsi tersebut adalah […]

Tips Menghindari Kenaikan Berat Badan Setelah Berlibur

Tidak bisa dipungkiri, banyak dari kita yang mengalami problem yang sama ketika kita kembali dari berlibur. Masalah berat badan yang meningkat setelah kita berlibur memang menjadi momok yang menakutkan bagi beberapa orang. Pasalnya tidak sedikit dari kita yang sangat sulit untuk menurunkan berat badan yang sudah berlebih. Ketika kita berlibur, salah satu kegiatan yang tidak […]

Makanan yang Perlu Dihindari sebelum Bepergian dengan Pesawat Udara

Ketika kalian harus bepergian dengan menggunakan pesawat udara dan perjalanan kalian untuk sampai ke tempat tujuan memerlukan waktu yang cukup lama, sebaiknya kalian persiapkan badan kalian sebaik mungkin. Ini berarti kalian juga harus memperhatikan asupan makanan apa yang sebaiknya tidak kalian konsumsi sebelum kalian naik pesawat udara. Hal ini dikarenakan beberapa makanan bisa menyebabkan masalah […]

Perawatan Wajah Skin Care Rutin selama Liburan

Tips kali ini ditujukan untuk kalian para kaum hawa yang sangat peduli dengan kesehatan kulit dan kulit wajah. Liburan bukan berarti kalian harus lupakan rutinitas kalian dalam merawat kulit wajah. Ketika kalian berlibur, usahakan tetap melakukan rutinitas kalian dalam merawat wajah, hanya saja mungkin kalian harus pilih, produk skin care perawatan wajah yang mana yang […]